Siswa Athirah Temukan Obat Insomnia dari Daun Tumbuhan Putri Malu 

- Penulis

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 08:07 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAKASSAR,FILALIN.COM, –Sekolah Islam Athirah meloloskan tiga tim ke final Olimpiade Penelitian Siswa Indonesia (OPSI) 2025. Mereka akan bersaing bersama 147 tim lainnya dari berbagai sekolah di seluruh Indonesia.

 

Salah satu penelitian yang lolos dari SMP Islam Athirah Kajaolalido berjudul “GUMILINN: Gummy Herbal Mimosa Pudica Linn Berbasis Emulsi Gelatin Termoreversibel Sebagai Solusi Preventif Imsomnia”. Penelitian tersebut berhasil membuat permen herbal dari daun tumbuhan putri malu sebagai obat alami mengatasi insomnia.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Guru Laboran Bidang Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SMP Islam Athirah Makassar, Nurarizkah mengatakan penelitian tersebut dilakukan selama kurang lebih dua bulan, mulai dari pengumpulan sampel hingga ke tahap akhir.

 

“Penelitian dari bulan Agustus sampai September 2025. Penelitian menunjukkan bahwa tanaman local seperti putri malu ternyata memiliki potensi besar untuk dikembangkan menjadi produk fungsional berbasis herbal,” jelasnya.

 

Nurarizkah optimis timnya bisa menang di ajang OPSI 2025, karena penelitian yang dilakukan berangkat dari masalah nyata terkait tingginya kasus insomnia di masyarakat.

 

“Insya Allah kami optimis. Kami yakin karena penelitian ini berangkat dari persoalan nyata di masyarakat, tingginya kasus insomnia dari ringan hingga berat. Kemudian dihadirkan solusi yang sederhana, alami dan ilmiah,” terangnya.

 

Sementara itu, dua penelitian lainnya dari SMA Islam Athirah Bone berjudul “Optimalisasi Pertumbuhan Kecambah Padi Menggunakan ESP32 Berbasis Internet Of Things (IoT) Sebagai Agriculture Technology Revolution” dan penelitian SMP Islam Athirah Bone berjudul “Wana-Cus (Wanua Cultural Sustainability): Revitalisasi Wanua Museum Berbasis Augmented Reality (AR) Sebagai Upaya Mendukung Cultural Sustainability Remaja di Kabupaten Bone”. (*)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel filalin.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

OJK Tunjuk Pejabat Pengganti Ketua, Wakil Ketua, dan Kepala Eksekutif Pengawas PMDK-BK
Grow Beyond Expectations, Bumi Karsa Mantapkan Strategi Hadapi Dinamika Konstruksi 2026
Sambut Tahun Pelajaran 2026/2027, SD Islam Athirah 2 Mulai Petakan Potensi Siswa Baru
Kepergian Salim S Mengga: Berangkat dari Operasi Lutut, Berakhir Serangan Jantung
Pastikan UMKM Berjalan Aman, Samapta Polres Gowa Turun Langsung ke Pasar Sungguminasa
OJK SULSEL SULBAR DORONG PEMUDA JADI AGEN PENGGERAK LITERASI KEUANGAN MELALUI TRAINING OF TRAINERS DUTA PEMUDA KOTA MAKASSAR
PEDULI KEMANUSIAAN, SPJM LAKSANAKAN KEGIATAN DONOR DARAH
Aktivis dan Jurnalis Senior Raih Gelar Doktor Pendidikan dengan Predikat Cumlaude
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 19:32 WITA

OJK Tunjuk Pejabat Pengganti Ketua, Wakil Ketua, dan Kepala Eksekutif Pengawas PMDK-BK

Sabtu, 31 Januari 2026 - 17:02 WITA

Grow Beyond Expectations, Bumi Karsa Mantapkan Strategi Hadapi Dinamika Konstruksi 2026

Sabtu, 31 Januari 2026 - 14:20 WITA

Sambut Tahun Pelajaran 2026/2027, SD Islam Athirah 2 Mulai Petakan Potensi Siswa Baru

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:06 WITA

Kepergian Salim S Mengga: Berangkat dari Operasi Lutut, Berakhir Serangan Jantung

Sabtu, 31 Januari 2026 - 11:57 WITA

Pastikan UMKM Berjalan Aman, Samapta Polres Gowa Turun Langsung ke Pasar Sungguminasa

Berita Terbaru