Kapolres Gowa Terima Penghargaan ” Pelayanan Prima (A)” Dari Kapolri Pada Musrenbang Polri 2025

- Penulis

Kamis, 19 Juni 2025 - 15:10 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA,FILALIN.COM, — Kapolres Gowa AKBP Muhammad Aldy Sulaiman, S.I.K., M.Si, menerima penghargaan bergengsi dari Kepala Kepolisian Republik Indonesia, Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, atas pencapaian luar biasa dalam penyelenggaraan pelayanan publik.

Penghargaan yang diberikan dalam kategori “Pelayanan Prima (A)” tersebut merupakan hasil dari pemantauan dan evaluasi kinerja pelayanan publik mandiri tingkat Polri tahun 2024.

Penilaian ini mencerminkan komitmen Polres Gowa dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penghargaan ini diterima langsung oleh Kapolres Gowa pada acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Polri Tahun 2025 yang berlangsung di Gedung Mutiara Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK), Jalan Tirtayasa Raya No. 6, Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (19/6/2025).

Acara Musrenbang Polri 2025 tersebut dihadiri oleh pejabat tinggi Polri dari seluruh Indonesia, sebagai ajang konsolidasi dan perencanaan strategis dalam meningkatkan kinerja dan pelayanan institusi kepolisian secara nasional.

Kapolres Gowa menyampaikan rasa syukur dan apresiasi kepada seluruh jajaran Polres Gowa atas kerja keras, dedikasi, dan sinergi yang telah ditunjukkan.

“Penghargaan ini adalah hasil kerja kolektif seluruh personel Polres Gowa dalam menghadirkan pelayanan yang humanis, cepat, dan profesional kepada masyarakat,” ujar AKBP Muhammad Aldy Sulaiman usai menerima penghargaan.

Dengan raihan predikat “Pelayanan Prima (A)” ini, Polres Gowa semakin memantapkan diri sebagai salah satu institusi Polri yang unggul dalam bidang pelayanan publik di wilayah Polda Sulawesi Selatan.

(*/Humas Polres Gowa)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel filalin.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Aktivis dan Jurnalis Senior Raih Gelar Doktor Pendidikan dengan Predikat Cumlaude
PERKUAT PENGEMBANGAN SDM DAN LITERASI KEUANGAN INDONESIA TIMUR, OJK RESMIKAN LEARNING CENTER OJK DI MAKASSAR
Bripka Muh Bakri Tidak Hadiri Mediasi, Sengketa Tanah Berlanjut ke Tingkat Kecamatan Tinggimoncong
Basarnas Lanjutkan Pencarian Lansia Tersesat di Hutan Alasa Selayar
Hadi Tjahjanto Lantik Pengurus FORKI Sulsel, Targetkan Prestasi di PON 2028
Kalla Beton Rayakan 30 Tahun, Perkuat Strategi Pertumbuhan Tangguh dan Berkelanjutan
Cetak Prestasi Gemilang, Kalla Toyota Dinobatkan sebagai “Role Model Company” di KALLA AWARD 2025
Akses Jalan Kembali Terbuka, Penyaluran Energi ke Luwu Raya Kembali Lancar dan Stok Aman
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:31 WITA

Aktivis dan Jurnalis Senior Raih Gelar Doktor Pendidikan dengan Predikat Cumlaude

Kamis, 29 Januari 2026 - 15:18 WITA

PERKUAT PENGEMBANGAN SDM DAN LITERASI KEUANGAN INDONESIA TIMUR, OJK RESMIKAN LEARNING CENTER OJK DI MAKASSAR

Kamis, 29 Januari 2026 - 15:13 WITA

Bripka Muh Bakri Tidak Hadiri Mediasi, Sengketa Tanah Berlanjut ke Tingkat Kecamatan Tinggimoncong

Kamis, 29 Januari 2026 - 14:17 WITA

Basarnas Lanjutkan Pencarian Lansia Tersesat di Hutan Alasa Selayar

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:43 WITA

Hadi Tjahjanto Lantik Pengurus FORKI Sulsel, Targetkan Prestasi di PON 2028

Berita Terbaru